Buku Seni Mengenal Diri Sendiri karya Brian Adam merupakan catatan dan panduan bagi Anda mengenai cara mengenal dan mengelola diri sendiri. Jika menerapkan pedoman di dalamnya, maka Anda dapat segera bertindak untuk mengenal diri sendiri dan kemauan Anda yang sebenarnya. Setelah Anda mampu mengenal diri sendiri, maka Anda akan memasuki tahapan selanjutnya yaitu mengatur atau mengelola diri send…
Buku “Seni Menguasai Lawan Bicara” mengupas tentang berbagai metode yang bisa dilakukan untuk memengaruhi dan menaklukkan orang lain tanpa intimidasi. Cara yang dijabarkan dalam buku yang ditulis oleh William Andromeda ini sangat aplikatif dalam kehidupan sehari.
Overthinking Is My Hobby, And I Hate It merupakan buku self-healing yang ditulis oleh Alvi Syahrin. Melalui buku ini akan banyak menjawab pertanyaan-pertanyaan yang selama ini bersarang di dalam kepala. Pada buku ini, penulis akan mengajak pembaca untuk membantumu membunuh Overthinking yang selama ini dialami dengan cara yang positif, terus bertumbuh, terus berkembang dan menjadi versi yang leb…
Dan di sinilah kamu, menyentuh buku ini, sendiri saja, trying to feel something, trying to find a friend, dan kamu sudah ada di langkah yang tepat karena dengan buku ini akan membantumu berdamai dengan rasa sepi. Isi buku: Jujur, aku merasa nggak punya teman. Aku cuma butuh teman cerita, satu aja. Sekarang, aku seseorang tanpa circle. Aku selalu jadi opsi kedua di hidup orang. Latihan berteman …
Insecurity is My Middle Name merupakan buku self-healing yang ditulis oleh Alvi Syahrin. Melalui buku ini akan banyak menjawab pertanyaan-pertanyaan yang selama ini bersarang di dalam kepala. Pada buku ini, penulis akan mengajak pembaca untuk berdamai dengan ‘insecurity’ yang selama ini dialami dengan cara yang positif, terus bertumbuh, terus berkembang dan menjadi versi yang lebih baik dar…