Banyak murid yang mengalami kebingungan dalam menerima pelajaran dan tidak mampu mencerna materi yang diberikan. Dan, justru merekalah yang dituduh “bermasalah”. Ternyata, ini hanya masalah ketidaksesuaian gaya mengajar guru dan gaya belajar siswa. Padahal, apabila gaya mengajar guru sesuai dengan gaya belajar siswa, semua pelajaran akan terasa sangat mudah dan menyenangkan. Berdasarkan pen…
Coding adalah keterampilan yang sangat dicari di hampir semua sektor. Dengan terus belajar dan beradaptasi, Anda dapat memanfaatkan peluang-peluang ini untuk mengembangkan karier yang sukses di masa depan. Anda bisa menjadi seorang pengembang perangkat lunak, analis data, ilmuwan komputer, bahkan pengusaha yang mengembangkan produk teknologi yang inovatif. Masa depan teknologi sangat bergantung…
"It's the same thing my life is now, ma'am," Desi thrust the notebook into the middle of the desk. Mrs. Amanah, who is also a math teacher, smiled bitterly at the sight of a straight-line equation with variables self-defined by Desi, x1: education, x2: intelligence. What caught his eye was the constant a: sacrifice. "Education requires sacrifice, ma'am. Sacrifice is a fixed value, constant, unc…
Buku ini akan menguraikan bagaimana caranya menjelajahi jaringan komputer yang ada disekitar kita, baik itu jaringan kabel maupun jaringan wireless. Buku ini lebih mengarah kepada eksploitasi jaringan yang ada sehingga kita bisa melakukan aksi tweaking bahkan berbagai aksi hacking.
Kotak Pandora karya Osamu Dazai adalah novel yang mencerahkan dan sarat renungan, karya yang tepat untuk para pembaca yang mendambakan eksplorasi tajam tentang pergumulan batin, tema-tema harapan, dan kompleksitas Jepang pascaperang, dengan menghadirkan karakter-karakter yang bertungkus lumus ke dalam pengalaman manusia saat membangun ulang dan menemukan kembali makna setelah hantaman trauma.
Dengan hiperbolis beginilah perbedaan situasi pendidikan Indonesia dan Finlandia: Di Indonesia sering terjadi guru yang tidak bisa berenang mengajari murid berenang. Sementara di Finlandia, murid yang ingin belajar berenang selalu dipertemukan dengan ahlinya! “Guru-guru hebat adalah motor penggerak nomor satu bagi kemajuan pendidikan Finlandia,” tutur Pasi Sahlberg, seorang guru dan ahli bi…
Khalid bin Walid adalah salah satu jenderal terbesar dalam sejarah, dan salah satu pahlawan terbesar Islam. Khalid merupakan seorang komandan pasukan yang diangkat oleh Nabi Muhammad, yang memberinya gelar Sayf Allah (Pedang Allah). Ia masih terus memimpin prajurit-prajurit Muslim hingga masa kekhalifahan Abu Bakar serta Umar bin Khattab. Prestasi militernya sangatlah gemilang, ia berperan sang…
Siapa yang tak kenal dengan Prof. Mr. Muhammad Yamin? Sosok yang lahir di Sawahlunto, Sumatera Barat ini adalah pahlawan nasional, perumus dasar negara, dan pencetus lahirnya Sumpah Pemuda yang menjadi tonggak lahirnya kesadaran rakyat Indonesia sebagai bangsa yang satu. Gagasan-gagasan besarnya terkait kebangsaan dan persatuan Indonesia berhasil membuka gerbang perjuangan kaum muda dan memper…
Jika ada satu sosok hebat yang kebesarannya begitu tak terdengar, namanya sempat terpinggirkan, padahal jasanya teramat besar; dialah Mohammad Hatta. Sosoknya sering tertutupi di balik kebesaran bayang-bayang Ir. Soekarno yang kadang penuh kontroversi. Di masa Orde Baru, sosok besarnya bahkan dikecilkan, hanya dikenang sebagai Bapak Koperasi Indonesia semata. Padahal beliau punya jasa besar da…
Bukan sekadar proklamator, sosok Sukarno mampu menginspirasi seluruh dunia. Ia mampu menggerakkan massa dan mengobarkan semangat rakyat dengan karisma berpidatonya, memberi solusi saat rakyat mengalami kesulitan, berbahaya bagi para penjajah, serta tidak takut dibui, diasingkan, hingga dibuang, bahkan rela menanggung derita demi menghindari perang saudara. Ia tidak gentar menghadapi kenyataan h…
Bung Tomo, namanya begitu lekat dengan semangat juang rakyat Surabaya. Ia lebih dari sekadar seorang orator ulung. Ia adalah representasi dari semangat nasionalisme yang membara di hati setiap rakyat Indonesia. Pidato-pidatonya yang menggelegar berhasil membangkitkan semangat juang rakyat Surabaya untuk melawan penjajah. Buku ini adalah buah dari upaya untuk menggali, memahami, dan mengabadi…
Perjuangan kemerdekaan Republik Indonesia tidak didapatkan dengan mudah. Ada banyak sekali anak bangsa yang berjuang untuk melepaskan negara tercinta ini dari tangan penjajah. Salah satu tokoh bangsa yang tidak lelah berjuang itu adalah Ki Hajar Dewantara. Kiprahnya yang fokus dalam dunia pendidikan, menjadikan tanggal lahirnya yakni 2 Mei diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional setiap ta…
Hingga hari ini, kita bisa melihat dengan jelas jasa Raden Ajeng Kartini yang luar biasa. Para perempuan bisa mengenyam pendidikan dengan mudah, bisa menduduki posisi penting dalam pekerjaan atau perusahaan, menjadi menteri, bahkan menjadi presiden. Selain itu, secara tidak langsung, segala pekerjaan tidak lagi berdasarkan jenis kelamin. Kini tidak hanya ibu rumah tangga yang kita kenal, bapak …
Buku ini adalah sebuah upaya untuk menggali lebih dalam kehidupan, perjuangan, dan gagasan seorang tokoh besar Indonesia, Sutan Syahrir. Sering kali, nama Sutan Syahir muncul dalam narasi sejarah sebagai seorang intelektual, politisi, dan tokoh perjuangan kemerdekaan Indonesia. Namun, dlaam setiap pencapaian besarnya, ada sisi manusiawi yang jarang terlihat; sisi kehidupanpribadi, masa kecil, d…
Bagi banyak pengagumnya, Tan Malaka adalah sosok yang menawan, seseorang yang sangat berbeda dan hanya dapat disamakan dengan tokoh-tokoh dari masa silam: para pahlawan, orang bijak dalam cerita rakyat Indonesia, atau para revolusioner dan filsuf kejayaan Barat. Ia tampak memadukan romantisme seorang “Fajar Merah Indonesia” dengan ketajaman intelektual dan disiplin organisasi dari sang revo…
Gerak-langkah M. Natsir di segala medan memberikan kesan tersendiri dan menarik ditelusuri. Salah satunya, ia memiliki andil besar dalam menyelesaikan konflik antara pemerintah Soekarno dengan Pemerintah Darurat Republik Indonesia (PDRI) yang diketuai oleh Sjafruddin Prawiranegara. Keterampilan ini juga tampak saat ia berdialog dengan Daud Beureueh, membujuk supaya Aceh mau tetap bergabung deng…